- Tidur satu selimut dengan sang istri/suami
- Memakai wewangian
- Mandi bersama istri/suami
- Menyikat/menisir rambut suami
- Membantu istri didapur
- Minum dari gelas yang sama
- Membelai istri/suami
- tidur dipangkuan istri
- Memanggil pasangan dengan panggilan mesra
- Berjalan berpegangan tangan
Ya Allah
- Muliakanlah yang membaca artikel ini
- Ringankanlah kakinya untuk melangkah kemasjid
- Lapangkanlah hatinya
- Bahagiakanlah seluruh keluarganya
- Luaskanlah rezekinya
- Mudahkanlah segala urusannya
- Kabulkanlah dan segerakalah cita-citanya
- Jauhkan dari segala musibah
- Jauhkanlah dari segala penyakit, fitnah, prasangka keji, berkata kasar, bohong, dan munkar
- Dekatkanlah jodohnya bagi yang masih jomblo