Kemasan plastik atau kemasan styrofoam yang digunakan sebagai kemasan sebuah produk/makanan, sudah sejak lama tidak lagi disarankan pemakaiannya, selain dari kedua kemasan tersebut (plastik dan styrofoam) memiliki kandungan kimia seperti benzen, carsinogen, dan styrene yang dapat menyebabkan kanker, kedua kemasan (plastik dan styrofoam) juga tidak mudah diuraikan ketika menjadi sampah, jika hal ini tidak segera diantisipasi,maka kerusakan lingkungan akan semakin parah.
Bagi orang barat (baca: orang bule) yang tingkat kehidupan serta pengetahuan dan kesadaran pada kesehatan, ditambah dengan kesadarannya pada penyelamatan lingkungan sudah sangat maju, sudah sejak lama menanamkan pola pikir serta motto untuk KEMBALI KE ALAM, sehingga lebih menyukai dan mengkonsumsi segala jenis produk yang terbebas dari zat kimia.
Salah satunya adalah, mereka lebih menyukai membeli produk yang dikemas dengan menggunakan kemasan yang terbuat dari keranjang bambu.
Daftar Harga Keranjang Kemasan Bambu Unik dan ramah lingkungan
Maka jika Anda memiliki produk yang masih dikemas dengan kemasan plastik atau dengan styrofoam, mulai sekarang gantilah kemasan produk Anda dengan menggunakan Kemasan Keranjang Bambu
Anda berminat langsung contact
Jenis Kemasan Bambu | Fungsi | Dimensi | Harga |
---|---|---|---|
1. Kemasan telor asin 2. Telor Ayam Kampung | 15cm x 10cm | Rp.1150,- | |
1. Kemasan Dodol 2. Souvenir Pernikahan | 15cm x 22cm | Rp. 3000,- | |
1. Nasi 2. Nasi | 1. 20' x 20' 2. 30' x 30' | Rp. 25.000,- Rp. 35.000,- | |
Pizza | 35cm x 7cm | Rp. 7500,- |
Daftar Harga Keranjang Kemasan Bambu Unik diatas belum termasuk onkos kirim.
Baca juga Aneka Artikel Keranjang